Bhabinkamtibmas Polsek Batik Nau Hadiri Konsultasi Publik

by redaksi redaksi
0 comment

Bengkulu Utara – Bhabinkamtibmas Desa Air Lakok melaksanakan kegiatan patroli, DDS, silaturrahmi sekaligus menghadiri kegiatan Forum Konsultasi Publik ( Pendataan Awal Regsosek ) yang dilaksanakan oleh Kementrian PPN/Badan Pusat Statistik Desa Air Lakok, Kecamatan Batik Nau, Kabupaten Bengkulu Utara, Jumat (05/05/2023)

Bhabinkamtibmas Desa Air Lakok Aipda Denny Purba laksnakan kegiatan DDS silaturahmi dengan warga binaannya.

Kapolres Bengkulu Utara AKBP Andy Pramudya W, S.I.K., M.M., melalui Kapolsek Batik Nau Ipda Deni Mashuri, Sh. mengatakan saat dikonfirmasi oleh awak media di ruang kerjanya mengatakan bahwa dalam kegiatan masyarakat agar berperan di dalam kegiatan tersebut guna memberikan kelancaran dan keamanan

Lebih lanjut Kapolsek menjelaskan bahwa dalam kegiatan tersebut menghimbau kepada warga agar tetap menjaga situasi kamtibmas agar selalu waspada terhadap terhadap anomali cuaca serta tidak mudah percaya dengan berita Hoax.

Anggota Bhabinkamtinmas juga menyampaikan himbauan kamtibmas dengan menghidupkan kembali Poskamling sebagai bentuk antisipasi timbulnya potensi gangguan, tutup Kapolsek.

You may also like

Leave a Comment